Senin, 27 Desember 2010

ABRI

ABRI (Angkatan Bersenjata Republik Indonesia) terdiri atas Angkatan Darat (AD), Angkatan Laut (AL), Angkatan Udara (AU) dan Kepolisian Republik Indonesia (POLRI). Hari lahir resmi ABRI tanggal 5 Oktober 1945 berdasarkan tanggal berdirinya Tentara Keamanan Rakyat (TKR).   

Tidak ada komentar:

Posting Komentar