Minggu, 23 Januari 2011

Adhesi dalam Fisika

Adhesi dalam Fisika adalah gaya tarik antara molekul-molekul materi yang berbeda, misalnya adhesi antara molekul air dengan molekul gelas. Adhesi air terhadap gelas lebih kuat daripada kohesi air.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar